oleh

BNN Provinsi Banten Melakukan Kegiatan Pemberdayaan Bertajuk “Work Shop”

-BANTEN, NEWS-1143 Dilihat

FONNA.ID, Serang – Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Banten melakukan kegiatan Pemberdayaan Masyarakat bertajuk “Work Shop” Pegiat Anti Narkoba di Lingkungan Wilayah Masyarakat” yang diadakan di Hotel Le Semar, Serang (18/02/2021).

Kepala Badan Narkotika Nasional Provinsi Banten, Brigjend. Pol. Hendri Marpaung, S.H mengajak seluruh lapisan masyarakat untuk bersama-sama memerangi narkoba dengan aksi “War On Drugs” di lingkungan masyarakat
untuk menyelamatkan generasi Banten di masa mendatang.

Kegiatan tersebut di ikuti oleh 30 peserta dari 11 organisasi kemasyarakatan yang ada di Provinsi Banten.

Penulis : Periyaman

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

News Feed